6 Keunggulan Menggunakan Bahan Kaos Cotton Combed untuk Bisnis Clothing!

Dalam bisnis clothing, hal utama yang perlu diperhatikan adalah penggunaan bahan utama untuk produksi. Bahan utama bisnis clothing menunjukan kualitas produk yang akan dipasarkan. Ketika mempunyai rencana untuk membuat sebuah kaos sangat penting untuk mengetahui jenis-jenis kain yang akan menjadi bahan utamanya. Kaos bisa dibuat dengan banyak jenis kain, dengan kualitas yang berbeda pula. Dalam […]

5 Jenis Bahan Kaos yang Perlu Kamu Pahami

Pakaian adalah kebutuhan primer manusia. Seperti kebutuhan lainnya, sebelum menjadi pakaian yang utuh yang layak pakai, pakaian juga melewati banyak proses dengan menggunakan bahan mentah.  Begitu pula pakaian manusia, termasuk kaos. Meskipun kaos berbentuk hampir serupa dan terkadang mirip satu sama lain, tetapi kaos bisa terbuat dari bahan yang berbeda meskipun serupa. Bahan mentah ini […]